Kelas Perahu adalah program yang dilakukan oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan untuk memastikan akses layanan pendidikan bagi anak-anak nelayan di wilayah kepulauan, khususnya di Kecamatan Liukang Tuppabiring Utara. Program ini memberikan kesempatan kepada siswa untuk belajar mandiri melalui bimbingan khusus dan Lembar Kerja Siswa (LKS) yang diberikan guru sebelum mereka melaut.
- Version
- Total ukuran file 1.10 MB
- Jumlah file 1
- Tanggal upload 16/02/2022
- Update terakhir 16/02/2022
File | Action |
---|---|
Keberhasilan Model Pembangunan - Kelas Perahu | Download |
